Profil Mitra
Mitra kami hingga saat ini baru ada tiga desa di Tosari pasuruan serta di Poncokusumo Malang jawa Timur. Mitra-mitra kami tersebut antara lain:
- Ibu Ponamu dengan tanaman kentang (wonokitri)
- Ibu Widowati dengan tanaman bawang pre (Wonokitri)
- Gono dengan tanaman kubis dan ketang (Wonokitri)
- Siswanto dengan tanaman utama ketang dan bawang (Wonokitri)
- Ibu Um dengan tanaman utama ketang (Ngadiwono)
- Pak Subur dengan tanaman utama ketang (Ngadiwono)
- Pak Woko dengan tanaman utama kentang (Ngadiwono)
- Pak Sukardi dengan tanaman utama bawang pre (Ngadiwono)
- Bu Siswanto kemitraan sapi (Wonokitri)
- Pak Priyatno kemitraan Kambing (Argosuko Poncokusumo)